Halo Teman-teman pembaca setiaku kali ini aku akan membahas tentang salah satu penyanyi solo pria dari tanah air kita Indonesia, yak kalian benar yaitu Pamungkas yang sangat terkenal, banyak sudah lagu yang dia nyanyikan bahkan dia ciptakan sendiri dan namanya mulai meroket dari lagu ciptaannya yaitu To The Bone yang saat itu sangat viral dan meski orang orang yang awalnya tidak tau pamungkas jadi mengetahui siapa itu pamungkas dari lagunya itu.
Berikut ini aku akan memberikan contoh chord lagu dari salah satu lagunya tapi bukan to the bone ya teman-teman tapi lagunya yang berjudul Monolog, berikut contohnya:
Monolog
[Intro]
E B
[Verse 1]
E F#m B
Gelap, di dalam tanya
G#m C# F#m B
Menyembunyikan rahasianya
E F#m B
Letih kehabisan kata
G#m C# F#m B
Dan kita pada akhirnya diam
A B G#m C#m
Bunga, di bulan sepi
F#m B
Jatuh terdampar
E
Tersasar
[Chorus]
A B
Alasan masih bersama
G#m C#
Bukan karena terlanjur lama
F#m B E
Tapi rasanya yang masih sama
A B
Seperti sejak pertama jumpa
G#m C#m
Dirimu di kala senja
F#m Am E
Duduk berdua tanpa suara
[Verse 2]
F Gm C
Rindu yang jatuh di kamarku
A D Gm C
Hanyalah rindu yang datang padamu
Bb C Am Dm
Bertanya mengapa kita
Gm C F
Masih di sini tersenyum
F
Yeah
[Chorus]
Bb C
Alasan masih bersama
Am D
Bukan karena terlanjur lama
Gm C F
Tapi rasanya yang masih sama
Bb C
Seperti sejak pertama jumpa
Am D
Dirimu di kala senja
Gm Bbm F
Duduk berdua tanpa suara
Saya ucapkan terima kasih untuk para pembaca ku yang sudah membaca sampai akhir yang membahas tentang Monolog Chord yang banyak sekali di dengar tapi jarang ada yang mau memainkan lagu ini sendiri, semoga bermanfaat ya teman-teman ku.